-->

Penulisan Angka Romawi 2019

Bagaimana Cara penulisan Tahun 2019 Dalam Angka Romawi ? - Dalam acara atau event olahraga semacam olimpiade kita sering melihat penulisan urutan bilangan menggunakan angka romawi termasuk tahunnya. Jika anda bingung menuliskan tahun 2019 bisa anda lihat tabel konversi angka numerik berikut ini..
Penulisan Angka Romawi 2019
Simbol Angka Romawi Hasil Konversi
I 1 (satu) (unus)
V 5 (lima) (quinque)
X 10 (sepuluh) (decem)
L 50 (lima puluh) (quinquaginta)
C 100 (seratus) (centum)
D 500 (lima ratus) (quingenti)
M 1.000 (seribu) (mille)

Penulisan Angka Romawi 2019

Angka diatas 1000 menggunakan simbul M, jadi 1000 ditambah 1000 menjadi 2000 dikonversi (ubah) ke angka romawi MM. Selanjutnya 19 (10+9) dalam angka romawi adalah 10 atau X ditambahkan 9 atau IX menjadi sembilanbelas atau XIX. Jadi angka 2019 jika semuanya di gabungkan menjadi MMXIX.

Jadi kesimpulannya adalah jika sistem penomoran ini memakai huruf Latin untuk melambangkan angka numerik penulisan angka 2019 jika diubah menjadi angka romawi adalah MMXIX.
Penulisan Angka Romawi 2019
Buka Komentar